Selasa, 17 November 2009

aku mau curhat...

jujur aja aku lagi bingung sekarang. kadang aku bingung dengan kepribadian ku. kadang aku bingung dengan sikap ku. kadang aku juga bingung dengan keadaan sekitarku. kadang , aku bisa jadi orang yang sangat asik dan gila-gilaan, tapi kok kadang aku juga bisa berubah 180 derajat jadi orang yang sangat pendiam. jujur aja, dulu aku ga pernah ngerasa kayak gini. aku ngerasa semua normal-norma aja. aku ngerasa kepribadianku ini adalah aku yang seutuhnya. tapi sekarang aku ngerasa ada sisi lain dari diri ku sendiri yang baru aku temukan sekarang. ada seseorang yang bilang sama ku kalau aku itu orang nya suka ke bawa mood. bener. aku baru sadar hal itu belakangan. ada satu hal yang membuatku merasa ga nyaman, itu akanterus bikin aku ngerasa nga nyaman seharian. aku heran. kemana aku yang dulu? aku yang selalu ceria kapan aja. aku juga heran, sekarang ini aku ga bisa terbuka sama siapapun. aku merasa ga di terima, aku merasa kekurangan banyak hal dalam diriku. aneh. benar, kalau ada orang yang bilang aku ini aneh, dia benar. aku jgua merasa aku aneh. tapi ada beberapa orang yang bilang aku aneh, karena dia ga kenal siapa aku seutuhnya. diahanya kelan apa yangada di luar permukaan diriku. sisanya tertutup masa lalu. mungkin. belakangan ini aku banyak sekali punya masalh yang aku pendam. entah sejak kapan aku mulai memendam semua apa yang aku rasakan. aku merasa tidakada orang yang cukup dekat untuk tau semua apa yang ku rasakan. aku kanbgen banget sama temen-temenku di tempat asalku sana. aku pengen mereka. aku pengen semua orang yang bisa mengerti aku seutuhnya, bukan orang yang menolak sisi dalam diriku. kadang orang melihat aku aneh, ketika aku berubah menjadi pendiam. mereka ga tau apa yang sedang aku pikirkan. mereka ga tau. banyak masalah yang aku pikirkan sampai rasanya waktu ku didunia nyata habis terpakai di dunia ku sendiri. kadang aku berpikir apa aku sakit? tapi sakit apa? aku ga tau. kadang aku merasa kalau akumelakukan sesuatu rasanya akan terlihat salah dimata orang. aku merasa orang akan menganggap ku aneh kalau aku melakukan suatu hal. 'hal' itu bisa apa saja. apapun yang terpikirkan akan terlihat aneh di mata orang. aku malah memilih untuk diam. diam dan hanya menjadi pendengar. dan itu juga kadang terlihat aneh di mata orang.
ini bukan aku yang dulu. aku yakin, aku yang dulu ga seperti ini. aku dulu selalu ceria, terbuka sama semua orang, bisa cerita apapun pada semua temen-temenku, percaya diri, dan semua yang sekarang tidak ada dalam diriku. aku sedih, jujur saja akusedih dengan keadaan ku sekarang. aku seperti rumah keong yang di tinggal keong nya. kosong dan diam. lihat? aku jadi melankolis kan.. aku yang dulu ga kayak gini. setiap nulis sesuatu, aku selalu menulis yang berbau ceria, lucu dan yah, apapun itu pokoknya bukan yang melankolis. aku ga tau, aku ga tau, aku ga tau. AKU GA TAU!. aku butuh manusia yang bisa mendengarkan keluh kesah ku, aku butuh sahabat untuk berbagi, aku butuh orang yang mengerti aku seutuhnya. aku butuh semua itu. tapi ,. aku juga ga tau 'tapi' apa, yang jelas ada sebuah alasan yang aku ga ngerti. aku pengen bilang 'tapi' tapi ga tau mau bilang apa senajutnya.
kamu tau apa masalahku??
masalahku adalah akus ekarang sedang kehilangan seorang sahabat yang sangat ku sayang, sahabat yang mengerti aku seutuhnya,yang jadi tempat berbagi senang dan susah, sahabat yang bisa membuat ku betah berjam-jam bahkan berhari-hari cuma diisi dengan cerita-cerita konyol. aku ga tau udah berapa tetes air mata yang kita habisin bersama, tawa yang keluar dari mulut kami, cerita yang mengalir lancar tanpa bisa dihentikan, waktu yang udah dihabisin bareng. aku lebih rela dia di ambil Tuhan dari pada sekarang kita putus sebagai sahabat. aku ga tau apa salah ku. sekarang coba kamu pikir, apa aku salah kalau aku menangis ketakutan saat dia hampir di bunuh seorang psikopat?? apa aku salah melarang dia keluar saat psikopat itu mengejar dan pengen ngebunuh dia? waktu itu aku benar-benar bingung, takut dan panik. aku tidak tau harus cerita sama siapa. dengan berat hati aku memilih satu orang yang sangat aku percaya, yang aku hormati, yang aku anggap sebagai kakak yang bis aku andalkan. tapi apa yang aku dapat? dia memang menampung semua cerita ku, memberikan saranseperti yang seharusnya dilakukan semua orang ketika mendengar curhat. tapi setelah itu apa? dia menganggap ku aneh karena terlalu ikut campur dalam urusan sahabat ku. hahaha. dia lucu kan? DIA SANGAT LUCU. aku ga tau apa dia punya seorang sahabat atau tidak. aku tidak tau apa yang dia pikirkan sampai dia menganggapku aneh ketika aku mencoba menyelamatkan sahabatku. apadia kira pembunuh itu hanya ada di film, sinetron dan berita kriminal?? hah?? dia itu ada! ada dimana-mana! kapan saja!
aku gila.
aku merasa seperti orang gila sekarang. aku ingin berteriak sekeras-kerasnya meluapkan semua yang aku rasakan sekarang. aku benci dengan orang yang egois, yang individual, yang tidak peduli dengan sekitarnya. aku benci diperlaukan seperti itu. aku ini hidup butuh seorang yang bisa di ajak berbagi. aku butuh sahabat. tapi aku tidak menemukannya di sini. di tempat sekarang aku tinggal. aku ingin kembali ke kehidupanku yang dulu, yang selalu penuh dengan senang-senang, yang selalu di kelilingi orang yang peduli dengan ku.
aku ingin pulang. aku ingin kehidupanku yang dulu. ini sama sekali bukan kehidupan yang aku inginkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Pengikut

Mengenai Saya

Denpasar, Bali, Indonesia
novelis beken n best seller. ada yang mau protes??